5088431

Hasil suatu penelitian di Belanda menunjukkan bahwa catechin, yaitu senyawaan di dalam teh hitam, apel dan cokelat, dapat melindungi tubuh dari penyakit jantung. Menurut penelitian yang dipublikasikan American Journal of Clinical Nutrition, para pengkonsumsi catechin, memiliki resiko 51 persen lebih rendah mengalami kematian akibat penyakit jantung ischemic dalam kurun waktu 10 tahun, dibanding dengan yang lebih sedikit mengkonsumsinya.

Sip deh. Teh hitam, cokelat, dan apel. Tiga-tiganya doyananku. Yummie …

Categories: Uncategorised