Aku mendengar suara
Jerit makhluk terluka.
Luka … luka … hidupnya
Orang memanah rembulan
Burung sirna sarangnya
Sirna … sirna … hidup redup
Alam semesta … luka …
Aku mendengar suara
Jerit makhluk terluka.
Luka … luka … hidupnya
Orang memanah rembulan
Burung sirna sarangnya
Sirna … sirna … hidup redup
Alam semesta … luka …
© 2024 Kuncoro++
Theme by Anders NorĂ©n — Up ↑