Tag: Bandung

Bandung Gerbang 4G

Lama tak menjejak Bandung. Dan kota ini menyambutku beku tanpa ampun. Gigil dikepung kabut tipis. Ah, di mana ceriamu yang dulu itu, kota inspirasiku? Beku kau tak peduli semangatku. Tapi negeri menanti. Seperti yang telah lama direncanakan, Bandung merupakan kota pertama untuk serial seminar “Opening the Gates to 4G” :). Ini seminar yang diluncurkan IEEE…

Read the full article

And The Winners Are …

Senin pagi itu aku berencana bersantai di RS Borromeus sambil antri kontrol diri :). Mendadak para sahabat bergantian menelepon, menyampaikan bahwa Kompetisi Blog Telkom.TV, yang sedianya akan dipurnakan minggu ini, harus diselesaikan hari ini juga. Satu2nya kemungkinan Direksi Telkom bisa menutup kegiatan dan memberikan hadiah hanya malam itu. Notebookku langsung dibuka di RS, dan proses…

Read the full article

SMKN1 Cihampelas

Hari ini aku beruntung boleh menghindar sebentar dari kantor. Dapat tugas menyampaikan knowledge sharing ke siswa siswi SMKN1 Cihampelas. Bukan, ini bukan Cihampelas yang dikenal para wisatawan pengunjung setia Kota Bandung. Cihampelas yang ini adalah salah satu wilayah di Kabupaten Bandung Barat, di dekat Batujajar. SMKN mereka masih baru. Jadi isinya baru murid kelas 1…

Read the full article

Pertemoean Peretas

Pun hanya dalam bekerja, aku sering hidup dalam dua dunia. Apakah aku orang komunitas yang memanfaatkan fasilitas Telkom, atau orang Telkom yang memanfaatkan hubungan dengan komunitas? Aku selalu menganggap bukan dua2nya. Telkom bukan hal terpenting dalam hidupku. Dan komunitas itu jamak. Tapi seperti orang lainnya, kita tentu cenderung melakukan sinergi berbagai sisi hidup kita, sambil…

Read the full article